Perayaan malam pergantian Tahun Baru 2026 di wilayah Kabupaten Tangerang berlangsung aman, tertib, dan kondusif. Hal tersebut terpantau dari hasil patroli dan monitoring yang dilakukan Bupati Tangerang Moch. Maesyal Rasyid bersama Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Tangerang, Rabu malam (31/12/2025).
Bupati Tangerang Moch. Maesyal Rasyid secara resmi membuka Lokakarya Adat dan Seni Budaya Warga Masyarakat Tangerang yang diselenggarakan oleh Himpunan Masyarakat Majemuk Indonesia (HMMI). Kegiatan tersebut berlangsung di Aula Kwartir Cabang (Kwarcab) Pramuka Kabupaten Tangerang, Kecamatan Curug, Minggu (18/1/2026).
Berita Utama Lainnya
Headlines
Kategori: Tangerang
Gubernur Banten Andra Soni Dorong Sport Tourism Lewat Fun Bike dan Gowes Desa Wisata
Gubernur Banten Andra Soni mengajak seluruh pemangku kepentingan untuk memperkuat kolaborasi dalam pengembangan wisata olahraga (sport tourism) di Provinsi Banten. Salah satu langkah konkret yang terus didorong adalah penyelenggaraan tur sepeda di berbagai destinasi wisata unggulan daerah.
Wabup Tangerang Intan Nurul Hikmah Dorong Fatayat NU Jadi Perempuan Berdaya dan Teladan
Wakil Bupati (Wabup) Tangerang, Intan Nurul Hikmah, mendorong Fatayat NU beserta seluruh kadernya untuk terus menjadi perempuan yang berdaya, teladan, dan berdampak nyata dalam pembangunan mental, spiritual, serta sosial masyarakat.
Bupati Tangerang dan Gubernur Banten Lepas Fun Bike, Kolaborasi Gemilang dan Gowes Desa Wisata
Bupati Tangerang Moch. Maesyal Rasyid bersama Gubernur Banten Andra Soni membuka sekaligus melepas kegiatan Fun Bike Kolaborasi Gemilang dan Gowes Desa Wisata yang digelar di SMKN 5 Kabupaten Tangerang, Kecamatan Mauk, Minggu (28/12/2025). Kegiatan ini diikuti ribuan peserta dari berbagai daerah di Banten dan sekitarnya.
Apel 3.400 Ansor-Banser di Tangerang, Bupati Maesyal Rasyid Apresiasi Peran Jaga NKRI
Sebanyak 3.400 kader Gerakan Pemuda (GP) Ansor dan Barisan Ansor Serbaguna (Banser) mengikuti Apel Akbar sekaligus Pelantikan Serentak Pimpinan Ranting GP Ansor tingkat kelurahan dan desa se-Kabupaten Tangerang yang digelar di Kecamatan Curug, Sabtu (27/12/2025).
Bupati Tangerang Maesyal Rasyid Hadiri Peringatan Isra Mi’raj di Legok
Bupati Tangerang, Moch. Maesyal Rasyid menghadiri peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW yang diselenggarakan Majelis Taklim Daarussuruur, Kecamatan Legok, pada Jumat malam (26/12/2025).
Bupati Tangerang Maesyal Rasyid, Buka Seminar Sekolah Unggulan
Bupati Tangerang, Moch. Maesyal Rasyid membuka seminar Model Sekolah Unggulan dan Parenting yang dilaksanakan di Hotel Lemo, Rabu (24/12/25)
Jelang Nataru, Pemkab Tangerang Gelar Gerakan Pangan Murah dan Salurkan 1.000 Paket Sembako
Menjelang perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang kembali menunjukkan komitmennya dalam menjaga ketahanan pangan dan membantu masyarakat menjelang hari besar keagamaan dengan menggelar Gerakan Pangan Murah (GPM) sekaligus menyalurkan 1.000 paket sembako murah.
Bupati Tangerang Dorong FKDT Perkuat Sinergi Tingkatkan Mutu Pendidikan Diniyah
Bupati Tangerang Moch. Maesyal Rasyid mendorong Forum Komunikasi Diniyah Takmiliyah (FKDT) Kabupaten Tangerang untuk terus memperkuat sinergi dan kolaborasi dalam rangka meningkatkan mutu pembelajaran serta tata kelola madrasah diniyah.
Bupati Tangerang: Pemberdayaan Perempuan Investasi Strategis Bela Negara
Pemberdayaan dan perlindungan perempuan merupakan investasi strategis dalam bela negara. Perempuan yang berdaya akan melahirkan generasi berkarakter kebangsaan serta memperkuat ketahanan daerah dan nasional.
Pemkab Tangerang Serahkan 9 Kapal Tangkap Ikan untuk Nelayan Pesisir Kronjo
Pemerintah Kabupaten Tangerang melalui Dinas Perikanan kembali menunjukkan komitmennya dalam memperkuat sektor kelautan dan perikanan dengan menyerahkan bantuan sebanyak sembilan unit kapal tangkap ikan kepada para nelayan pesisir.
Libur Nataru, Truk Angkutan Barang Dilarang Melintas di Wilayah Kabupaten Tangerang
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang memberlakukan pembatasan sementara operasional truk pengangkut barang selama perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 (Nataru). Kebijakan ini diterapkan sebagai upaya mengantisipasi lonjakan volume kendaraan sekaligus menjamin keamanan, keselamatan, ketertiban, dan kelancaran lalu lintas di wilayah Kabupaten Tangerang.
Bupati Tangerang Tekankan Peran PMII Bangun SDM Unggul di Era Disrupsi dan Post-Truth
Bupati Tangerang H. Moch. Maesyal Rasyid menegaskan pentingnya peran strategis organisasi kepemudaan, khususnya Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII), dalam menyiapkan sumber daya manusia (SDM) yang unggul, berkarakter, dan berdaya saing di tengah tantangan disrupsi teknologi serta menguatnya fenomena era post-truth.
Milad ke-2 RSUD Tigaraksa, Bupati Tangerang Apresiasi Pelayanan dan Santuni Anak Yatim
Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Tigaraksa menggelar tasyakuran dan santunan kepada puluhan anak yatim dalam rangka memperingati Milad ke-2 rumah sakit tersebut, Kamis (18/12/2025). Kegiatan ini menjadi refleksi perjalanan dua tahun RSUD Tigaraksa dalam memberikan pelayanan kesehatan maksimal bagi masyarakat Kabupaten Tangerang.
Jelang Nataru, Bupati Tangerang dan Forkopimda Pantau Harga dan Stok Bahan Pokok di Pasar
Bupati Tangerang Moch. Maesyal Rasyid bersama jajaran Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) serta para kepala perangkat daerah terkait melakukan monitoring dan peninjauan harga serta ketersediaan bahan kebutuhan pokok menjelang Hari Raya Natal dan Tahun Baru (Nataru). Kegiatan tersebut dilaksanakan di Pasar Gudang Tigaraksa dan Pasar Curug, Kamis (18/12/2025).
Tidak Ada Pos Lagi.
Tidak ada laman yang di load.















