Bupati Tangerang, Moch. Maesyal Rasyid, meresmikan Lembaga Pelatihan Kerja (LPK) Amanah Rasa Optima yang berlokasi di Kecamatan Rajeg, Jumat (19/12/2025). Peresmian tersebut menjadi bagian dari upaya Pemerintah Kabupaten Tangerang dalam meningkatkan kualitas sumber daya manusia (SDM) usia produktif di tengah tantangan bonus demografi.
Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Komite Wartawan Reformasi Indonesia (KWRI) kabupaten/kota se-Provinsi Banten dalam waktu dekat akan melaksanakan Musyawarah Cabang (Muscab) guna memilih kepengurusan periode 2026–2029.
Berita Utama Lainnya
Headlines
BANTENGATE
Bupati Tangerang Bantu Pemasangan PDAM Gratis untuk 250 Warga Desa Tanjakan Mekar
Bupati Tangerang, Moch. Maesyal Rasyid, secara simbolis menyerahkan bantuan pemasangan sambungan air bersih Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) secara gratis kepada 250 Kepala Keluarga (KK) di Desa Tanjakan Mekar, Kecamatan Rajeg, Jumat (19/12/2025).
Bantuan Indonesia Peduli Gelar Sunatan Massal, Kolaborasi IKTD dan Simawang Saiyo Kota Batam
Barisan Indonesia Peduli (BIP) kembali menunjukkan komitmennya dalam aksi sosial dan kemanusiaan melalui kegiatan sunatan massal bagi anak yatim dan anak kurang mampu. Kegiatan ini dilaksanakan berkolaborasi dengan Ikatan Keluarga Tanah Datar (IKTD) serta Simawang Saiyo Kota Batam, bersama Pemerintahan Nagari Simawang, Jumat (19/12/2025).
BAZNAS Yogyakarta Salurkan Bantuan Rp300 Juta untuk Korban Bencana di Tanah Datar
Solidaritas nasional dan kepedulian masyarakat Yogyakarta terhadap korban bencana alam di Kabupaten Tanah Datar kembali diwujudkan melalui aksi nyata. Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kota Yogyakarta menyalurkan bantuan dana sebesar Rp300 juta kepada masyarakat terdampak bencana di Tanah Datar.
Presiden Prabowo Tinjau Rekonstruksi Jalan Padang–Bukittinggi di Lembah Anai Pascabencana
Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto meninjau langsung progres rekonstruksi jalan nasional Padang–Bukittinggi di kawasan Lembah Anai, Kabupaten Tanah Datar, Kamis (18/2/2025). Ruas jalan strategis tersebut sebelumnya mengalami kerusakan parah akibat banjir bandang, yang sempat mengganggu konektivitas utama di Sumatera Barat.
Ketua MPMK Junaedi Ibu Jarta, Soroti Belum Terbitnya Perda Desa Adat di Lebak
Ketua Majelis Permusyawaratan Masyarakat Kasepuhan (MPMK), Junaedi Ibnu Jarta, menegaskan bahwa pengusulan perubahan status desa menjadi desa adat harus diawali melalui musyawarah desa yang melibatkan pemerintah desa dan masyarakat setempat. Ia menyebut, secara prosedural Pemerintah Kabupaten Lebak sejatinya telah menjadwalkan proses tersebut dan bahkan membentuk tim verifikasi melalui Surat Keputusan (SK) bupati dengan melibatkan unsur organisasi masyarakat adat.
Login MyASN Kini Wajib MFA, BKN Terapkan Verifikasi Dua Langkah demi Keamanan Data ASN
Jakarta, Bantengate.id, – Badan Kepegawaian Negara (BKN) resmi memperbarui mekanisme akses masuk (login) ke layanan (Baca Selengkapnya)
Taburan Tokoh Nasional Hadiri Pengukuhan DPP ABPEDNAS 2025–2031, Jaksa Agung Tekankan Akuntabilitas Desa
Tangerang – Pengukuhan Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Asosiasi Badan Permusyawaratan Desa Nasional (ABPEDNAS) periode 2025–2031 (Baca Selengkapnya)
Pemkab Tanah Datar Gerak Cepat Tangani Bencana Banjir Bandang
Pemerintah Kabupaten Tanah Datar di bawah kepemimpinan Bupati Eka Putra, SE, MM, bergerak cepat dan sigap dalam menangani bencana hidrometeorologi berupa banjir bandang yang melanda wilayah tersebut sejak 24 November 2025 dan mencapai puncaknya pada 27 November 2025.
Nagari Simpuruik Gelar Musrenbang Perubahan RPJM dari 6 Tahun Menjadi 8 Tahun
Tanah Datar, Bantengate.id, Nagari Simpuruik, Kecamatan Sungai Tarab, Kabupaten Tanah Datar menggelar Musyawarah Rencana Pembangunan (Baca Selengkapnya)
Polda Jabar Tangkap YouTuber Resbob, Usai Diduga Lontarkan Ujaran Kebencian terhadap Suku Sunda
Kepolisian Daerah Jawa Barat (Polda Jabar) menangkap YouTuber Muhammad Adimas Firdaus alias Resbob, yang diduga melontarkan ujaran kebencian terhadap suku Sunda melalui siaran langsung di akun YouTube miliknya. Penangkapan dilakukan setelah yang bersangkutan sempat berpindah-pindah kota untuk menghindari kejaran aparat kepolisian.
Fraksi PKS DPRD Lebak Usulkan Sejumlah Raperda, Guru Jadi Prioritas Utama
Anggota DPRD Kabupaten Lebak dari Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Erik Heriana, mengusulkan sejumlah Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) prioritas melalui Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) DPRD Kabupaten Lebak. Usulan tersebut dinilai sejalan dengan visi dan misi Partai PKS serta kebutuhan masyarakat Lebak.
Kunang-Kunang Hilang dari Palemburan: Nostalgia Tanah Leluhur dan “Alarm” dari Alam
Malam Minggu kemarin, saya pulang kampung menengok tanah leluhur di Desa Gununganten, Kabupaten Lebak, Banten. Desa ini pernah menjadi tempat berkumpulnya para pejuang Kerajan Sumedang Larang. Patih Raden Jaya Sakti, Pangeran Dalem Buku, menetap i desa ini hingga akhir hayatnya. Mumpung sedang senggang, saya mengajak keluarga—sambil membawa secuil harapan: siapa tahu masih bisa melihat kunang-kunang yang dulu rajin “nongkrong” di pesawahan depan rumah.
Massa Kolase Desak Penutupan Batching Plant PT BBS di Lebak Selatan, Diduga Langgar Perda RTRW
Persoalan tata ruang dan lemahnya penegakan Perda kembali mencuat di Kabupaten Lebak. Massa yang tergabung dalam Koalisi Lebak Selatan (Kolase) menggelar aksi damai menuntut penutupan Batching Plant PT Bintang Beton Selatan (BBS) yang diduga berdiri di atas lahan sawah dilindungi, Senin (15/12/2025).
Rapimnas ABPEDNAS 2025 Resmi Dibuka di Tangerang, Perkuat Pengawasan Dana Desa
Tangerang, Bantengate.id — Jajaran Dewan Pembina dan Dewan Pengawas Asosiasi Badan Permusyawaratan Desa Nasional (ABPEDNAS) (Baca Selengkapnya)
Tidak Ada Pos Lagi.
Tidak ada laman yang di load.















