Lebak, BantenGate.id — Di tengah kesederhanaan hidup masyarakat pedesaan, semangat gotong royong dan keikhlasan kembali melahirkan kebanggaan baru. Sebuah masjid kini berdiri di Kampung Wargahayu, Desa Cikukur, Kabupaten Lebak. Masjid yang diberi nama Jami’atul Muttaqien itu menjadi simbol persatuan dan bukti nyata bahwa niat tulus mampu mewujudkan impian bersama.
Lebak, BantenGate.id — Di tengah kesederhanaan hidup masyarakat pedesaan, semangat gotong royong dan keikhlasan (Baca Selengkapnya)
Berita Utama Lainnya
Headlines
Kategori: Lebak
DPRD Lebak Gelar Paripurna PAW, Rasid Resmi Gantikan Almarhum Juned bin Sanim
Lebak, BantenGate.id– Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Lebak menggelar rapat paripurna di Gedung Multatuli, Setda Kabupaten Lebak, Kamis (2/10/2025). Agenda paripurna kali ini mencakup pengucapan sumpah/janji Pengganti Antar Waktu (PAW) anggota DPRD, pembahasan dua rancangan peraturan daerah (raperda), serta penyampaian laporan hasil reses anggota dewan.
Ratusan Warga Cireundeu Tolak Klaim PT. Mayora atas Tanah Eks HGU PT. Alam Permai Sawarna
Lebak, BantenGate.id–Ratusan warga Desa Cireundeu, Kecamatan Cilograng, Kabupaten Lebak, menolak rencana penguasaan tanah eks Hak Guna Usaha (HGU) PT. Alam Permai Sawarna (APS) oleh PT. Mayora. Penolakan itu disampaikan warga saat mengikuti musyawarah di kantor Desa Cireundeu, Kamis (2/10/2025).
Bunda PAUD Banten Tinawati Andra Soni: Pendidikan Usia Dini Fondasi Karakter Anak
Lebak, BantenGate.id – Bunda PAUD Provinsi Banten, Tinawati Andra Soni, menegaskan pentingnya Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) sebagai fondasi pembentukan karakter anak. Menurutnya, PAUD bukan sekadar tempat belajar membaca dan menulis, tetapi juga sarana menanamkan nilai kebersamaan, kasih sayang, kemandirian, hingga akhlak mulia.
HKG PKK ke-53 Jadi Momentum Kebersamaan, TP PKK Banten Dorong Manfaat Nyata bagi Masyarakat
Pandeglang, BantenGate.id–Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Provinsi Banten, Tinawati Andra Soni, menegaskan bahwa peringatan Hari Kesatuan Gerak (HKG) PKK ke-53 bukan sekadar ajang perlombaan, melainkan wadah memperkuat kebersamaan dan menghadirkan manfaat nyata bagi masyarakat.
Gubernur Banten Andra Soni Seren Taun Cisungsang, Bukti Ketahanan Pangan dan Kearifan Lokal Banten
Lebak, BantenGate.id – Gubernur Banten Andra Soni menegaskan bahwa Seren Taun Kasepuhan Cisungsang bukan sekadar ritual adat, melainkan simbol ketahanan pangan dan pemajuan kebudayaan yang patut dilestarikan. Pernyataan itu disampaikan saat menghadiri Sarasehan Seren Taun Kasepuhan Cisungsang di Balai Imah Gede, Desa Cisungsang, Kecamatan Cibeber, Kabupaten Lebak, Minggu (28/9/2025).
Gubernur Banten Andra Soni, Tinjau Proyek Jalan Cikatomas–Tegalumbu, disambut Meriah Warga
Lebak, BantenGate.id – Kedatangan Gubernur Banten Andra Soni, meninjau progres pembangunan Jalan Cikatomas–Tegalumbu, di Kecamatan Cilograng, Kabupaten Lebak, Minggu (28/9/2025) di sambut warga dengan meriah. Proyek strategis ini menjadi harapan besar masyarakat yang telah menantikan perbaikan akses jalan selama dua dekade terakhir.
Wagub Banten Dimyati Dorong Generasi Muda Gemar Catur
Serang, BantenGate.id – Wakil Gubernur Banten Achmad Dimyati Natakusumah mengajak generasi muda untuk mencintai permainan catur sebagai sarana melatih kesabaran, ketelitian, dan kemampuan menyusun strategi.
Gubernur Banten Andra Soni Hadiri Seren Taun Cisungsang, Ikuti Prosesi Ngimahkeun Pare
Lebak, BantenGate.id – Gubernur Banten Andra Soni menghadiri puncak perayaan Seren Taun Kasepuhan Cisungsang 2025 di Kecamatan Cibeber, Kabupaten Lebak, Minggu (28/9/2025). Dalam tradisi adat tahunan yang sarat makna ini, Andra Soni turut mengikuti prosesi Ngimahkeun Pare ka Leuit Adat, yakni memasukkan padi ke dalam lumbung sebagai simbol ketahanan pangan masyarakat adat.
Plt Kadiskominfo Provinsi Banten, Arif Agus Rachman: Wartawan Pekerja Dengan Karya Abadi
Lebak, BantenGate.id–Wartawan dan penulis adalah saksi sejarah. Wartawan merekam kejadian, menafsirkan zaman, dan menyampaikan informasi kebenaran kepada publik. Oleh karena itu, pekerjaan wartawan disebut sebagai profesi mulia dengan karya yang abadi.
Program “Bang Andra” Dorong Akses Wisata di Kabupaten Lebak, 5 Destinasi Siap Mendunia
Lebak, BantenGate.id–Kabupaten Lebak menyimpan kekayaan wisata yang luar biasa. Berdasarkan data Dinas Pariwisata Kabupaten Lebak, terdapat 248 titik destinasi wisata yang tersebar di 340 desa dan 5 kelurahan. Potensi tersebut meliputi wisata bahari, budaya, sejarah, curug, hingga panorama alam yang masih asri.
DPD KWRI Provinsi Banten Gaungkan Peran Pers Sukseskan Program “Bang Andra”
Lebak, BantenGate.id – Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Komite Wartawan Reformasi Indonesia (KWRI) Provinsi Banten bersama Biro Administrasi Pimpinan (Adpim) Pemerintah Provinsi Banten menggelar kegiatan Sinergi Pemprov Banten dan Media Massa di Ruang Rapat PKK Kabupaten Lebak, Jumat (26/9/2025).
Lepas Sambut Kepala Lapas Rangkasbitung: Mu’arif Hakim Resmi Gantikan RD Achmad Zaki
Lebak, BantenGate.id– Suasana hangat dan penuh keakraban mewarnai acara lepas sambut Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas III Rangkasbitung yang digelar pada Kamis (25/9/2025).
Peresmian Dua Rumah Ibadah di Citra Maja City Diresmikan Menteri Agama dan Bupati Lebak
LEBAK,BANTENGATE.ID, – Dua rumah ibadah di kawasan Citra Maja City, Kabupaten Lebak, Banten, resmi diresmikan (Baca Selengkapnya)
Ratusan Nakes RS Misi Lebak Demo Tuntut Jaspel, Desak Direktur Dicopot
LEBAK, BANTENGATE.ID – Ratusan tenaga kesehatan dan pegawai Rumah Sakit Misi Kabupaten Lebak turun ke jalan (Baca Selengkapnya)
Tidak Ada Pos Lagi.
Tidak ada laman yang di load.